TINJAUAN LITERATUR SISTEMATIS: STRATEGI EFEKTIF MANAJEMEN KEPERAWATAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI RUMAH SAKIT

  • Heri Ridwan Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Rindi Audyta Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Karina Rizkia Afrillianti Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Novi Hera Ardila Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Oky Ashari Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Subhan Manggala Putra Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
  • Yudha Munajat Saputra Program Studi S1 Keperawatan Kampus Sumedang, Universitas Pendidikan Indonesia
Keywords: Kualitas Pelayanan, Manajemen Keperawatan, Rumah Sakit

Abstract

Manajemen keperawatan adalah proses strategis yang berperan penting dalam meningkatkan kualitas pelayanan rumah sakit melalui perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, dan pengendalian. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran manajemen keperawatan dalam meningkatkan kualitas pelayanan rumah sakit dengan menggunakan pendekatan Systematic Literature Review (SLR) berdasarkan panduan PRISMA. Artikel diperoleh dari Google Scholar dan PubMed dengan kata kunci "manajemen keperawatan", "kualitas pelayanan", dan "rumah sakit" pada publikasi tahun 2019–2024. Dari 17.668 artikel yang ditemukan, 9 artikel dipilih berdasarkan kriteria inklusi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manajemen keperawatan yang efektif dapat meningkatkan kepuasan pasien, keselamatan, dan efektivitas pelayanan melalui dukungan pelatihan staf, penerapan Total Quality Management (TQM), penggunaan sistem informasi manajemen, dan manajemen risiko. Namun, penelitian ini memiliki keterbatasan, seperti jumlah artikel yang terbatas, variasi metodologi antarartikel, serta perbedaan konteks yang dapat memengaruhi generalisasi hasil. Kesimpulannya, manajemen keperawatan yang strategis dan efektif merupakan kunci dalam meningkatkan kualitas pelayanan rumah sakit melalui penerapan TQM, pengelolaan risiko, dan pemenuhan rasio tenaga medis yang ideal.

References

Adiyanta, F. S. (2020). Urgensi Kebijakan Jaminan Kesehatan Semesta (Universal Health Coverage) bagi Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Masyarakat di Masa Pandemi Covid-19. Administrative Law and Governance Journal, 3(2), 272-299. https://doi.org/10.14710/alj.v3i2.272-299

Ananda, R., Damayanti, R., Maharja, R., & Kesehatan, F. I. (2023). Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap Kinerja Pelayanan Kesehatan Level of Public Satisfaction with Performance Health services. 4(1), 9–17. https://doi.org/10.36590/v4i1.570

Ardian, I., Haiya, N. N., & Azizah, I. R. (2022). Kualitas pelayanan keperawatan meningkatkan kepuasan dan loyalitas pasien. NURSCOPE: Jurnal Penelitian Dan Pemikiran Ilmiah Keperawatan, 7(2), 86. https://doi.org/10.30659/nurscope.7.2.86-96

Asmaningrum, N., Dodi, W., Andiana, A., & Purwandari, R. (2023). Buku Ajar Manajemen Keperawatan. In Litmus (Vol. 1, Issue April).

Azhar Jaya. 2023. “Pengembangan Telemedicine Guna Mendukung Pelayanan Kesehatan Masyarakat.” Lib.Lemhannas.Go.Id.

Budo, A., Tulusan, F., & Tampi, G. B. (2020). Efektivitas Pelayanan Kesehatan Di Rumah Sakit Pancaran Kasih Manado. Jurnal Administrasi Publik, 6(94), 1–13. https://doi.org/29820

Farrasoya, M., Hariyanto, E., Astuti, H. J., & Amir, A. (2023). Intervensi Komitmen Dalam Memperkuat Pengaruh Pelatihan, Supervisi dan Lingkungan Terhadap Kinerja. Widya Cipta: Jurnal Sekretari Dan Manajemen, 7(2), 86–97. https://doi.org/10.31294/widyacipta.v7i2.15329

Gulo, A. R. B., Saragih, M., & Syapitri, H. (2024). Peningkatan Kualitas Pelayanan Keperawatan Melalui Penerapan Manajemen Konflik. Jurnal Abdimas Mutiara, 5(1), 43-50.

Gunardi, S. (2021). Resosialisasi Dokumentasi Asuhan Keperawatan dalam Usaha Peningkatan Pengetahuan Perawat Pelaksana di Ruang R RS X Jakarta. Journal of Management Nursing, 1(01), 1-9. https://doi.org/10.53801/jmn.v1i01.11

Gungnaidi, A., & Assyahri, W. (2024). Pelaksanaan Manajemen Patient Safety dalam Upaya Peningkatan Mutu Pelayanan Rumah Sakit. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora (Isora, 2(1), 1–8.

Habibi, A. H., Hakim, F. H., & Azizi, F. S. (2019). Hubungan Mutu Pelayanan Keperawatan Dengan Minat Kunjungan Ulang Rawat Jalan Di Rsia Pku Muhammadiyah Cipondoh. Jurnal JKFT, 4(2), 11. https://doi.org/10.31000/jkft.v4i2.2411

Hanoum, F. C., Kosasih, F. G., & Safariningsih, R. T. H. (2022). Penerapan Total Quality Management (TQM) dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Rumah Sakit. Reslaj : Religion Education Social Laa Roiba Journal, 4(3), 804–815. https://doi.org/10.47467/reslaj.v4i3.950

Husnah, R. A. (2019). Akreditas Sebagai Upaya Peningkatan Mutu Pelayanan Rumah Sakit. https://doi.org/10.31227/osf.io/3sz9f

Kartika, I. R., Syofia, A., & Dewi, R. (2022). Studi Deskriptif Pelaksanaan Manajemen Dan Indikator Mutu Keperawatan Di Ruang Rawat Inap Rsud M. Natsir Solok. Human Care Journal, 7(2), 351-358. http://dx.doi.org/10.32883/hcj.v7i2.1704

Ningsih, N. S., & Endang Marlina. (2020). Pengetahuan Penerapan Keselamatan Pasien (Patient Safety) Pada Petugas Kesehatan. Jurnal Kesehatan, 9(1), 59–71. https://doi.org/10.37048/kesehatan.v9i1.120

Nur’aeni, R., Simanjorang, A., & . J. (2020). Pengaruh Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Izza Karawang. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 6(2), 1097. https://doi.org/10.33143/jhtm.v6i2.1152

Meirawaty, G., & Yudianto, K. (2019). Field Experience: Manajemen Strategis pada Proses Manajemen Keperawatan. Media Karya Kesehatan, 2(2).

Mongi, T. O. (2021). Hubungan Fungsi Pengarahan Kepala Ruangan dengan Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis, 16(4), 173–179. http://dx.doi.org/10.58258/jisip.v1i2.356

Pratiwi, Margareta. (2019). “Merencanakan , Dan Mempengaruhi Upaya Menggerakkan Perawat Dalam Lingkup Wewenangnya.” Scientia Journal 8(1):48–57.

Rahmayani, A., Rohendi, A., & Andriani, R. (2024). Optimalisasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (Simrs) Untuk Meningkatkan Integrasi Antar Departemen Dalam Pelayanan Inap: Studi Kasus Di Rumah Sakit Ibu & Anak Melinda Bandung. Journal Of Economic, Bussines And Accounting (Costing), 7(6), 5531-5538. Https://Doi.Org/10.31539/Costing.V7i6.12831

Simamora, R. H., Purba, J., Karota, E & Nurbaiti. (2019). Penguatan Peran Perawat Dalam Pelaksanaan Asuhan Keperawatan Melalui Pelatihan Layanan Prima. JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat). https://doi.org/10.30595/jppm.v3i1.2940

Situmeang, W. Y., Pinandhika, M. S., Chain, V., Lestari, P., Hariyati, R. T. S., & Handiyani, H. (2023). Studi Kasus: Perencanaan Strategis Sistem Informasi Manajemen Keperawatan Di Rumah Sakit Wilayah Kota Depok. Indones J Nurs Sci, 3(1), 16-21. https://doi.org/10.53801/jmn.v3i1.147

Seniwati, Ita, Anugrahwati, R., Silitonga, J. M., Hutagenol, R., Gunawan, D., Stella, S., Dherlirona, Kamilah, L., Anisah, S., & Solehudin. (2022). Buku Ajar Manajemen Keperawatan. CV. Seniks Muda Sejahtera

Syam, A. D., & Sukihananto. (2019). Manfaat dan hambatan dalam pelaksanaan sistem Informasi Keperawatan. Jurnal Keperawatan MUhammadiyah, 3, 156–164. https://doi.org/10.30651/jkm.v4i2.2203

Talib, A. S., Syukur, S. B., Syamsudin, F., Studi, P., Keperawatan, I., Gorontalo, U. M., & Gorontalo, K. (2023). Peran Perawat dalam Keselamatan Pasien di Rumah Sakit Umum Daerah Otanaha Gorontalo. Journal of Educational Innovation and Public Health, 1(2), 91–101. https://doi.org/10.31539/jks.v5i1.2587

Tjiphanata, R. (2024). Analisis Penerapan Manajemen Mutu Terpadu Di Rumah Sakit Umum Daerah Maria Walanda Maramis. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 12(01), 521–531. https://doi.org/10.35794/emba.v12i01.53893

Tuasikal, H., Embuai, S., & Siauta, M. (2020). Buku Ajar Manajemen Keperawatan: Teori dan Konsep Dalam Keperawatan (Vol. 59). Desanta Muliavisitama

Wartiningsih, M., & Setyawan, F. E. B. (2023). Analisis kepuasan dan loyalitas pasien di Rumah Sakit Kristen Mojowarno. Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS. Dr. Soetomo, 9(1), 196-208. https://doi.org/10.29241/jmk.v9i1.1440

Published
2025-08-31

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.